BerandaUncategorizedKELURAHAN GLUGUR KOTA GELAR PROGRAM MUSRENBANG BERSAMA 3 PILAR

KELURAHAN GLUGUR KOTA GELAR PROGRAM MUSRENBANG BERSAMA 3 PILAR

Author

Date

Category

Medan, Triknews. Co- 08 February 2022

Kegiatan program tahunan yang selalu di gelar di setiap kelurahan di kota Medan adalah salah satu bukti keperdulian secara terbuka untuk menampung segala aspirasi warga masyarakat yang ada di wilayah nya,
Kegiatan tahunan 3 pilar Kel glugur kota tetap di gelar secara bersama sama dan terbuka oleh lurah Glugur kota BPK Zukri S.sos.M.ip yang di dampingi Babinsa Koramil 0201-01/MP sertu Sumarna ( AA ) serta bhabinkamtibmas Polsek Medan barat Aiptu tarmidi, dan segenap ASN kecamatan Medan barat yang turut hadir dalam acara gelar musyawarah rencana pembangunan tersebut serta para tokoh masyarakat, tokoh agama dan warga lain nya yang diundang sebagai perwakilan dari masing-masing lingkungan di aula kantor kelurahan Glugur kota jl kl Yos Sudarso .
Dalam kegiatan tersebut banyak hal yang di bahas dan di ajukan warga masyarakat kepada team yang menampung aspirasi tersebut dan beberapa rencana pembangunan ataupun perbaikan di seluruh wilayah Kel Glugur kota , berbagai saran dan usul demi perkembangan wilayah dan kebaikan bersama.
lurah glugur kota dan kasi pem kecamatan dengan antusias menanggapi serta merespon dari usulan warga nya tersebut baik secara pisik atau pun di bidang sosial ,ekonomi dan Kamtibmas di wilayah ,
Dengan ada nya musyawarah rencana pembangunan tersebut 3 pilar Kel glugur kota langsung tanggap dan merespon apa yg di harapkan para warga masyarakat binaan nya baik itu keamanan & ketertiban masyarakat maupun infrastruktur ,serta menampung usulan dari ibu PKK demi mendukung kegiatan yang biasa di laksanakan , sarana dan pra sarana yang harus di dukung dalam 5 program wali kota Medan, bpk lurah Kel g.kota siap membantu dalam pengadaan sarana untuk mendukung kegiatan warga nya , agar semua program dapat berjalan dengan lancar dan bisa membuahkan hasil target yang di harapkan , termasuk dalam 5 program wali kota Medan di antara nya penanggulangan bencana ,banjir ,longsor, kebersihan dan lain sebagai nya.
Babinsa & bhabinkamtibmas siap mendukung dan saling bekerja sama dengan 3 pilar kelurahan dalan setiap pelaksanaan kegiatan apapun demi kemajuan dan keberhasilan kinerja 3 pilar di tengah warga binaan nya .
3 pilar kelurahan serta ASN kecamatan berharap hasil dari Musrenbang tersebut dapat terwujud dengan hasil yang maximal ,agar warga masyarakat dapat menikmati dan merasakan kenyamanan, keamanan,
serta di harapkan dari 3 pilar untuk dapat memelihara semua fasilitas yang sudah di bangun dan di benahi nanti nya , semoga senantiasa Tuhan yang maha kuasa dapat selalu memberikan petunjuk , Rahmat,hidayah nya kepada kita semua dan selalu menjaga sinegritas ,solidaritas kerja sama yang baik di antara kita semua .

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Linda Barbara

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Vestibulum imperdiet massa at dignissim gravida. Vivamus vestibulum odio eget eros accumsan, ut dignissim sapien gravida. Vivamus eu sem vitae dui.

Recent comments

- Advertisement -spot_img