BerandaUncategorizedWarga Relokasi, Banjir Adalah Bencana Bukan Proyek Gagal !"

Warga Relokasi, Banjir Adalah Bencana Bukan Proyek Gagal !”

Author

Date

Category

Langsa : Trik News.co – Warga relokasi Gampong Timbang Langsa yang pada sebelumnya mereka tinggal menempati di Daerah Aliran Sungai (DAS) Krueng Langsa yaitu mereka yang berasal dari Tanjung Putus Gampong Jawa.

Kemudian mereka yang berasal dari Gampong Teungoh Kecamatan Langsa Kota serta Gampong Baro Kecamatan Langsa Lama.

Dari sejumlah mereka dalam tanggapannya terkait isu yang berkembang mengatakan perumahan relokasi Timbang Langsa merupakan proyek gagal karena dianggap tidak mampu mencegah terjadinya banjir.

Terkait isu tersebut, dengan nada tegas ditepis oleh mereka warga relokasi Perumahan Timbang Langsa dengan mengatakan, “kalau karena masalah banjir lalu dikatakan proyek perumahan Timbang Langsa ini proyek gagal.

“Ini tidak tepat, ini pemikiran sempit yang layak kami duga ada kepentingan dibalik isu yang di gemborkan tersebut, tutur warga relokasi tanpa menjelaskan indentitas mereka satu-persatu dalam tanggapannya kepada media ini, Kamis (20/10).

“Disebutkan mereka, “memang beberapa hari lalu di lokasi perumahan ini, kata mereka lagi, ada terjadi banjir terutama dilokasi yang berada berdekatan dengan perbukitan kebun Sawit disebelah Timur.

Menurut mereka, banjir tersebut disebabkan intensitas hujan yang tinggi, “banjir itu akibat intensitas hujan yang tinggi sehingga drainase yang dibangun tidak sanggup menampung besarnya debit air yang turun dari bukit, namun kalau hujannya biasa saja tidak seperti yang kemarin, kawasan itu tidak akan banjir, ujar warga.

Sementara itu, amatan media ini dilokasi perumahan Timbang Langsa tempat dimana banjir tersebut terjadi, dilokasi itu melihat benar apa yang disampaikan oleh warga bahwa air berasal dari atas bukit kebun sawit yang turun masuk ke parit dibawahnya.

Namun dikarenakan debit air saat hujan turun pada kala itu sangat besar, parit yang ada tidak mampu menampung debit air sehingga warga terkena imbas luapan drainase yang ada dilokasi bagian timur dikawasan itu.

Disisi lain, banjir akibat intensitas hujan yang tinggi pada hari itu tidak saja terjadi dikawasan perumahan Gampong Timbang Langsa, tapi juga terjadi dan nyaris memutuskan jalan lintas nasional, karena itu tidak tepat jika ada oknum yang mengatakan proyek perumahan Timbang Langsa merupakan proyek gagal, demikian warga. (Boy)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Linda Barbara

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Vestibulum imperdiet massa at dignissim gravida. Vivamus vestibulum odio eget eros accumsan, ut dignissim sapien gravida. Vivamus eu sem vitae dui.

Recent comments

- Advertisement -spot_img