BerandaNewsBukti Cinta NKRI, Warga Alur Nyamuk Kibarkan Bendera Merah Putih Diketinggian 45...

Bukti Cinta NKRI, Warga Alur Nyamuk Kibarkan Bendera Merah Putih Diketinggian 45 Meter Pada Sebuah Pohon

Author

Date

Category

Aceh Timur l TrikNews.Co l—Dalam rangka memeriahkan hari ulang tahun Republik Indonesia yang ke 76 warga desa Alue Nyamuk kecamatan Birem Bayeun Aceh Timur mengibarkan bendera merah putih berukuran dua meter diatas. Pohon durian ketinggian 45 meter.


“Ini dilakukan bersama masyarakat desa Alue nyamuk. untuk mengibarkan bendera merah putih dipuncak pohon durian dengan ketinggian sekitar 45 meter, ini membuktikan kecintaan kami terhadap NKRI. “ungkap Jumirin. Jumat, (13/08/2021).

 

 

“Sehingga semangat kami tidak akan pupus begitu saja, sebab perjuangan pahlawan kita untuk memperjuangkan keutuhan NKRI dan bendera merah putih itu sangat berat jiwa dan raga dipertaruhkan, “sebut Jumirin.

 

Selanjutnya, Wira selaku pemerhati sosial juga menyampaikan, “Hal ini untuk melawan dan menepis info gencarnya bendera bintang bulan yang akhir akhir ini gencar disiarkan di Banda Aceh, tambah Wira menerangkan.

Namun dengan adanya pengibaran bendera merah putih yang dilakukan warga Alur Nyamuk diketinggian 45 m disebuah pohon ini, tambah Wira, hal itu menandakan bahwa masyarakat hingga saat ini masih setia dengan keutuhan NKRI, pungkasnya. (Boy)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Linda Barbara

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Vestibulum imperdiet massa at dignissim gravida. Vivamus vestibulum odio eget eros accumsan, ut dignissim sapien gravida. Vivamus eu sem vitae dui.

Recent comments

- Advertisement -spot_img